MySQL adalah Sebuah program database server yang
mampu menerima dan mengirimkan datanya sangat cepat, multi user serta
menggunakan peintah dasar SQL ( Structured Query Language ).
MySQL merupakan dua bentuk lisensi, yaitu FreeSoftware dan Shareware. MySQL
yang biasa kita gunakan adalah MySQL FreeSoftware yang berada dibawah Lisensi
GNU/GPL ( General Public License ).
MySQL Merupakan sebuah database server yang free, artinya kita bebas
menggunakan database ini untuk keperluan pribadi atau usaha tanpa harus membeli
atau membayar lisensinya. MySQL pertama kali dirintis oleh seorang programmer
database bernama Michael Widenius . Selain database server, MySQl juga
merupakan program yang dapat mengakses suatu database MySQL yang berposisi
sebagai Server, yang berarti program kita berposisi sebagai Client. Jadi MySQL
adalah sebuah database yang dapat digunakan sebagai Client mupun server.
Database MySQL merupakan suatu perangkat lunak database yang berbentuk
database relasional atau disebut Relational Database Management System ( RDBMS
) yang menggunakan suatu bahasa permintaan yang bernama SQL (Structured Query
Language ).
Kelebihan MySQL
Database MySQL memiliki beberapa kelebihan dibanding database lain,
diantaranya
·
MySQL
merupakan Database Management System ( DBMS )
•
MySQL
sebagai Relation Database Management System ( RDBMS ) atau disebut dengan
database Relational
•
MySQL
Merupakan sebuah database server yang free, artinya kita bebas
menggunakan
database ini untuk keperluan pribadi atau usaha tanpa harus membeli
atau
membayar lisensinya
•
MySQL
merupakan sebuah database client
•
MySQL
mampu menerima query yang bertupuk dalam satu permintaan atau
•
MultiThreading
•
MySQL
merupakan Database yang mampu menyimpan data berkapasitas sangat
besar
hingga berukuran GigaByte sekalipun.
•
MySQL
diidukung oleh driver ODBC, artinya database MySQL dapat diakses
menggunakan
aplikasi apa saja termasuk berupa visual seperti visual Basic dan
•
Delphi.
•
MySQL
adalah database menggunakan enkripsi password, jadi database ini cukup
aman
karena memiliki password untuk mengakses nya.
•
MySQL
merupakan Database Server yang multi user, artinya database ini tidak
hanya
digunakan oleh satu pihak orang akan tetapi dapat digunakan oleh banyak pengguna.
•
MySQL
mendukung field yang dijadikan sebagai kunci primer dan kunci uniq (
Unique ).
•
MySQL
memliki kecepatan dalam pembuatan table maupun peng-update an table.